Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Tips dan Modal Usaha Batu Alam Bagi Pemula

Anginbisniss.com - Tips Usaha Batu Alam Agar Cepat Laris Terjual sungguh berpariasi. Sebagian orang menganggap bahwa melakoni usaha batu alam sangat sulit. Padahal tidak ada bisnis apapun yang dapat berhasil tanpa usaha dan ikhtiar. Kuncinya memang ada pada diri anda, jika anda yakin dan mampu menjalankannya maka harus yakin juga terhadap hasilnya.

Cara paling sedehana yang harus anda pahami dengan teliti ialah adanya kemauan, tekad, dan kerja keras. Perbanyak pemahamana dibidang usaha batu alam akan mampu mengantarkan anda lebih mudah untuk memulainya. Walaupun usaha batu alam membutuhkan modal dalam jumlah yang besar, namun jika anda yakin mampu maka semua akan ada jalannya.

Diketahui bahwa Usaha Batu Alam adalah sebuah bisnis dibidang konstruksi yang bergerak dalam bangunan, dimana batu alam sendiri juga banyak disukai oleh masyarakat. Usaha batu alam tergolong bisnis yang sangat menjanjikan dengan keuntungan yang berlipat. Namun sebelum menjalankan usaha ini alangkah baiknya jika memiliki sistem usaha yang tepat seperti tips dan menganalisa modal usaha batu alam secara rinci.

Dalam sebuah usaha apapun sudah pasti harus diperlukan strategi yang tepat guna memasarkan produk usaha supaya lancar. Seperti usaha batu alam dimana harus memiliki cara tersendiri dalam proses penjualan, pentingnya tips menjalankan usaha batu alam agar laris terjual dapat menjadi acuan anda dalam menjalankan usaha dibidang ini.

Apa tips yang ampuh dalam mejalankan udaha batu alam?, Pemahaman akan cara mengelola bisnis batu alam perlu anda kuasai supaya mampu melancarkan usaha anda. Mengingat usaha batu alam yang tidak setiap wakti dibutihkan seperti usaha kuliner, namun kebutuhan dalam membangun seperti tempat tinggal yang pasti dibutuhkan. Baca juga: Tips dan Modal Usaha Pagar Panel Beton
Bangunan yang memiliki konsep perpaduan batu alam dapat menjadi daya tarik yang unik. Termasuk rumah tempat tinggal yang saat ini sudah banyak menggunakan batu alam seperti dinding tembok, lantai, bahkan teras. Semua hunia akan terlihat cantik dan indah jika menggunakan bahan batu alam. Maka tak heran bangunan yang menggunakanbatu alam akan jauh lebih tahan lama.

Tips Menjalan Usaha Batu Alam Agar Laris Terjual

Konsep usaha dibidang batu alam harus menerapkan kepuasan dan kenyaman saat bermitra dengan anda selalu pemilik produk batu. Sudah pasti disaat anda mulai menekuni usaha ini akan banyak tantangan tersendiri. Untuk masalah berhasil atau gagal itu tergantung usaha dan kerja kerasa anda dalam menjalankan.

Untuk itu pentingnya penerapan konsep usaha yang tepat dibidang batu alam supaya anda tidak mengalami kerugian atau tidak mendapatkan orderan sama sekali. Ingatkah anda dalam rumus usaha, dimana nyaman dan puas adalah sesuatu yang paling diutamakan dan harus diterapkan terhadap usaha apapapun termasuk menggeluti bisnis batu alam.

Untuk lebih jelas simak tips menjalankan usaha batu alam agar laris terjual:

1. Harga standar

Persaingan dunia usaha tak dapat dihindarkan. Namun sebagai pelaku usaha harus menerima persaiangan secara sehat, bagaimana cara mengatasinya? Silahakan pantau harga secara keseluruhan di masing-masing wokrshop yang menjual batu alam.

Silahkan lakukan perbandingan harga terlebih dahulu dan cocokan dengan modal yang anda dapat dalam satuannya. Misalnya: toko sebelah menjual batu alam kisaran harga standar, maka anda harus bisa memberikan harga dibawah toko sebelah yang penting anda kurangi.

2. Harga spesial

Harga spesial ini sebagai bentuk trik anda dalam mendapatkan mitra pelanggan. Keta tawar menawar sudah dilakukan dan mentok dari si calon pembeli. Maka anda tawarkan harga spesial dengan memberikan potongan harga pada sektor pengerjaan. Sehingga si calon pembeli akan merasakan bahwa toko anda jauh lebih murah dan dapat diajak kerjasama.

3. Ramah dalam melayani

Sikap melayani calon pembeli memang jangan dianggap sepele. Perlu anda ketahui banyak pelaku usaha tidak closing orderan hanya karena kurangnya pelayanan yang baik. Silahkan terapkan 3S (Senyum, Sapa, & Salam), sebagai cara untuk menanganainya.

Jika 3S ini anda terapkan maka sudah pasti keramahan anda akan muncul dengan sendiirinya. Akan tetapi cara ini bukan hanya berlaku saat bertatap muka saja melainkan disaat berkomunikasi melalui via telp. Silahkan terapkan sistem pelayanan yang baik agar cepat calon pelanggan merasa aman dan dihargai.

4. Hindari penolakan yang menyakiti

Misanya disaat semua sudah saling tawar menawar namun pada akhirnya harga tidak cocok. Maka sanda hsrus berlapang dada, tetap tampilkan keramahan dengan tutur kata yang tidak menyakiti. Ini bertujuan supaya mitra andat tidai sungkan untuk melakukan pertemuan fiksasi kembali.

5. Kualitas produk

Produk usaha memang selalu menajdi tumpuan sebelum closing. Maka anda harus menyesuaikan kualitas yang benar-benar bagus. Sesuaikan saja dengan harga yang tidak terlalu besar mengambil keeuntungan karena orang-orang yang berusaha dibidang batu alam akan menemui calon pembeli yang paham megenai produk kualitas bagus dengan kualitas yang biasa.

6. Tim kerja

Biasanya saat calon pembeli melakukan transaksi akan diberikan pilihan mengenai pengerjaannya, apakah dengan orang lain atau langsung dengan anda. Jika pengerjaan dipercayakan dengan anda, maka sudah pasti membutuhkan tim crew yang memang sudah biasa melakukan pengerjaan batu alam. Bersikap royal dan ramah supaya tim kerja anda nyaman, sehingga mampu membuat usaha anda lancar.

7. Sistem promosi

Bagaimana sistem promosi usaha batu alam yang benar supaya laris terjual?, Maka cukup anda buat 2 versi; melalui sistem marketing lapangan atau promosi dengan memanfaatkan tehknologi. Namun perlu anda ketahui bahwa zaman sekarang sudah semakin canggih, dimana para pelaku usaha sering memanfaatkan sosial media untuk promosi.

Cara ini hal yang bagus dan tepat, tinggal amda pilih anda dijalan yang mana. Misalkan anda promosi melalui website pribadi atau blog, termasuk sosial media, yang dapat anda lakukan dengan mudah dan santai. Tinggal cantumkan profil usaha anda meliputi alamat toko, foto/video produk, dan kontak person untuk dihubungi.

Maka dengan sendirinya orang-orang akan mengaksesnya secara tebuka di internet. Sehingga anda akan lebih santai mendapatkan orderan dari via telp, tinggal anda ajak bertemu langsung ke toko anda mengenai info lanjutan secara jelas.

Analisa Modal Awal Usaha Batu Alam Bagi Pemula

Besaran modal awal dalam usaha batu alam khsusnya bagi pemula memang tergolong lumayan. Jika memang anda belum memiliki kesiapan modal sebaikanya anda memahami dahulu teknis mengenai bagaimana cara menjalankan usaha batu alam yang sesungguh.

Ini betujuan disaat modal sudah tercukupi anda tinggal eksekusi tanpa memikirkan cara untuk menjalankannya lagi. Dampaknya memberikan kemudahan dalam menjalankan usahnya.
Analisa Modal usaha batu alam bagi pemula berdasarkan pengalaman rekan-rekan yang menggeluti usaha ini berbeda-beda. Misalkan kita hitung dengan rinci secara umum saja meliputi:

a. Sewa toko/lapak

Dimana kisarannya mulai dari 15-20 juta/tahun. Kebanyak pelaku usaha menyewa langsung dengan sistem 2-5 tahun. Sehingga didapatkan rinciannya: 15 juta x 5 tahun (sewa lapak) = 75 juta. Jika anda minim modal ambil 2 tahun saja yakni 30 juta.

b. Produk batu alam

Jenis batu alam juga sangat beragam, tergantung anda mau jual yang mana saja dan disesuaikan dengan modal yang anda miliki. Hitung saja harga batu disetiap jenisnya dan kalkulasikan harga jual supaya anda mendapatkan keutungan yang sesuai.

c. Alat Perlengkapan

Jika anda mampu meneriam jasa order pemasangan batu alam, otomatis anda membutuhkan kendaraan untuk antar barang. Bisa saja anda menyewa mobil/truk sesuai keuanganan anda atau siap membeli kendaraan khusus. Selain itu, siakan juga pernak pernik seperti kursi dan meja untuk menerima tamu/client, buku catatan, pena, spidol, papan tulis, nota, dan lainnya.

Itulah penjelasan dari usaha batu alam ini. Jika anda tertarik untuk menjalan usaha dibidang batu alam, maka silahkan terapkan cara atau tips usaha batu alam diatas. Siapa tahu saat anda membaca artikel membuat pemahaman anda semakin bertambah dan mampu menguasai usaha batu alam dengan tepat dan dalam sekala besar.

Analisis tips dan modal usaha batu alam diatas sudah kami rangkum dengan pengalaman pelaku usaha secara dasar. Diharapkan supaya memberikan kelancaran bagi anda pemula agar usaha batu alam yang anda miliki cepat laris terjual.

Info diatas diambil wawancara eksklusif yang sudah hampir puluhan tahun bagi pengusa yang menggeluti usaha ini. Sehingga kami bagikan untuk anda sebagai pelaku usaha batu alam guna melancarkan hingga mendapatkan pelanggan yang lebih banyak.